RESEP BURUNG DARA MASAK ASAM MANIS PEDAS ENAK
RESEP BURUNG DARA MASAK ASAM MANIS PEDAS ENAK. Burung dara atau burung merpati menurut situs fatsecret.co.id Terdapat 356 kalori dalam Daging Burung Dara (1 unit). Rincian Kalori: 48% lemak, 0% karb, 52% prot. berikut resep olahan daging burung dara masak asam manis pedas yang dilengkapi dengan cara mudah bikin sendiri :
BAHAN :- 2 ekor burung dara, belah 4 bagian.
- 1 sdm angciu adalah arak merah (Optional) jika ingin memasak masakan halal ganti dengan resep khusus yang akan diposting di artikel selanjutnya jadi ikuti terus blog kreasimasakan.blogspot.com resep masakan no.1 di indonesia.
- 2 sdt maizena.
- 2 sdm kecap asin.
- 2 sdm kecap manis.
- 1/4 sdt merica bubuk.
- ½ sdt soda kue
- 100 ml air.
- Minyak secukupnya, untuk menggoreng.
- 1 sdm minyak untuk menumis.
- 1 bh paprika merah, bentuk sesuai selera.
- 1 bh paprika hijau, bentuk sesuai selera.
- 100 gr water chesnut
- 10 buah cabai
- 4 sdm gula pasir
- 2 sdm cuka hitam
- 1 sdm kecap manis
- 1 sdm saus tomat
- 2 sdt tepung maizena
- 250 ml air
- 3 batang daun bawang iris.
- Rendam daging burung data dengan angciu, maizena, kecap asin, kecap manis,
- merica, soda kue dan air selarna 30 menit hingga bumbu meresap.
- Panaskan minyak, goreng burung selama 5 menit, angkat biarkan minyak memanas kemabali
- Dan goreng lagi selama 20 detik, angkat dan tiriskan.
- Campur gula, cuka, kecap, saus tomat, maizena, air dan daun bawang hingga rata.
- Panaskan minyak, tumis bahan saus, aduk hingga mengental. Masukkan gorengan burung,
- cabai, dan water chestnut, aduk rata. Sajikan